Tempat service untuk PDA atau pocket pc memang agak sulit ditemukan, apalagi di kota kecil. Kalau di kota besar mungkin banyak.
Beberapa tempat service PDA atau pocket pc windows mobile dan palm yang saya tahu ada di Surabaya. Yaitu di THR-HiTech Mall dan IT Zone Marina Plaza.
Disana bukan hanya tempat service, tapi juga melayani jual beli PDA pocket pc ke seluruh Indonesia. Banyak pelanggan yang sering memesan di sana. Barang-barang yang ditawarkan juga bagus.
Menurut beberapa pelanggan yang pernah service PDA pocket pc, mereka puas dengan hasil kerjanya. Bagi anda yang mengalami kerusakan pada PDA pocket pc anda, silakan coba kesana atau hubungi via email: bursapda@yahoo.com.
Itu tadi sedikit informasi tentang tempat service pda pocket pc di surabaya. Semoga bermanfaat untuk anda.